Polres Mukomuko Salurkan Bansos kepada Warga

Mukomuko, nuansabengkulu.com- Polres Mukomuko menggelar kegiatan penyaluran bantuan sosial (BANSOS) oleh Polres Mukomuko kepada warga masyarakat fakir, miskin dan sakit dalam rangka rangkaian peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H Tahun 2022.
Rabu (12-10-2022).

Kegiatan dipimpin oleh Kabag SDM Polres Mukomuko AKP SYAFRIZAL dengan didampingi:

  1. Kasat Bimas Polres Mukomuko
  2. Ps. Kaurmintu Sat Intelkam
  3. Ps. Kaurmintu Sat Bimas
  4. Personil Sat Bimas
  5. Personil Sat Intelkam, dan
  6. Kades Tirta Mulya Sdr. SUPRIANTO beserta perangkat Desa.

Data sasaran penerima Bantuan Sosial secara simbolis di serahkan sbb:

N: TONO
U: 45 Tahun
P: Tidak Bekerja
A: RT. Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto
K: Gagal Ginjal pasca Operasi dan mengidap TUMOR

N: Kosnen
U: 54 Tahun
P : Tidak Bekerja
A : Ds. Tirta Mulya (Sp.5) Kec. Air Manjunto

N: TANU REJO
U: 80 Tahun
P: Tidak Bekerja
A: RT.2 Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto
K: Tinggal menumpang dikebun Sawit warga

N: SRIYATMI
U: 68 Tahun
P: Tidak Bekerja
A: RT.7 Ds. Tirta Mulya (SP.5) Kec. Air Manjunto
K: Janda hidup sendiri

Bantuan yang disalurkan oleh Polres Mukomuko berupa BERAS dan MINYAK GORENG
jumlah 10 paket yang di serahkan.

dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 2022 sebagai bentuk Kepedulian POLRI kepada masyarakat yang layak untuk diberikan bantuan dan kepada Kades Tirta Mulya serta perangkat desa telah disampaikan agar masyarakat yang sedang sakit di datakan kemudian disampaikan kepada intansi terkait (Andi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *